Oleh-oleh SPN
Assalamualaikum wr.wb. Syukur alhamdulillah saya masih diberi kesempatan untuk menulis sedikit tentang ilmu-ilmu yang saya dapatnya beberapa pekan ini.. Saya ingin menceritakan dan menjelasan ulang tentang "Seminar Pra-Nikah" yang saya ikuti sejak bulan lalu,tepatnya tanggal 3 Oktober 2010 bulan lalu.. Pertemuan pertama saya merasa sangat malu dan agak takut untuk mengikutinya,tp berkat dukungan orang tua untuk menuntut 'ilmu' maka saya beranikan diri untuk masuk ke dalam kelas seminar 3 jam itu.. Pertemuan pertama mengangkat materi tentang 'Pemahaman Awal Menikah',dengan narasumber Bapak Hervi Firdaus. Beliau belum terlalu tua,masih cocok disebut setengah baya,sepertinya seumur dengan ibuku,mungkin dibawahnya lagi,tp penampilan beliau terlihat masih sangat muda. Kemudian baru terasa kedewasaanya saat penyampaian materi.. Tahapan pewtama yang dibahas adalah 'Falsafah Pernikahan',beliau menjelaskan macam-macam pernikahan mulai dari yang halal ...